Pererat Ukhuwah, Kecamatan Cikatomas Gelar Peringatan Isra Mi'raj 1447 H di Desa Gunungsari
14 Januari 2026
Administrator
Dibaca 22 Kali
CIKATOMAS, TASIKMALAYA – Pemerintah Kecamatan Cikatomas bersiap menyelenggarakan peringatan hari besar Islam, Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW tingkat Kecamatan pada Rabu, 14 Januari 2026. Acara yang menjadi agenda tahunan ini dilaksanakan di Halaman Kaum Masjid Cikatomas.
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin